Guru Dutt

Guru Dutt
Guru Dutt (1955)
LahirVasanth Kumar Shivashankarpe Padukone
9 Juli 1925
Bangalore, India Britania
Meninggal10 Oktober 1964(1964-10-10) (umur 39)
Mumbai, Maharashtra, India
PekerjaanAktor, Produser, Sutradara, Koreografer
Tahun aktif1944–1964
Suami/istriGeeta Dutt (1953–1964) (kematiannya)
IMDB: nm0244870 Allocine: 410 Allmovie: p297478

Vasanth Kumar Shivashankar Padukone (9 Juli 1925 – 10 Oktober 1964), yang lebih dikenal dengan sebutan Guru Dutt, adalah seorang aktor, produser dan sutradara film India. Pada 1950an dan 1960an, ia membuat film-film klasik seperti Pyaasa, Kaagaz Ke Phool, Sahib Bibi Aur Ghulam dan Chaudhvin Ka Chand. Bahkan, Pyaasa dan Kaagaz Ke Phool saat ini dianggap menjadi salah satu film terbesar sepanjang masa, menurut 100 film terbaik "SEPANJANG MASA" menurut majalah Time [1] dan menurut jajak pendapat kritikus dan sutradara by the Sight & Sound,[2] di mana Dutt sendiri masuk menjadi salah satu sutradara film terbesar sepanjang masa.[3] Ia terkadang dijuluki sebagai "Orson Welles dari India".[4] Pada 2010, ia masuk sebagai salah satu "25 aktor Asia teratas sepanjang masa" menurut CNN.[5][6]

Kehidupan awal dan latar belakang

Guru Dutt lahir pada 9 Juli 1925, di Bangalore dari pasangan Shivashanker Rao Padukone dan Vasanthi Padukone dalam sebuah keluarga Brahmin Chitrapur Saraswat Konkani.[7] Orangtuanya aslinya bermukim di Panambur, Mangalore di distrik Kanara Selatan (sekarang Dakshina Kannada) di Karnataka.[8] Ayahnya awalnya merupakan seorang kepala sekolah, dan kemudian menjadi karyawan bank. Ibunya Vasanthi, awalnya ketika masih menjadi ibu rumah tangga, kemudian mengajar di sebuah sekolah, mengajar kelas-kelas swasta dan juga menulis cerita-cerita pendek dan menerjemahkan novel-novel Bengali ke dalam bahasa Kannada. Vasanthi berusia 16 tahun ketika Guru Dutt lahir. Ibunya tinggal terpisah dengannya dan wafat pada 1994, 30 tahun setelah kematiannya.

Filmografi terpilih

Aktor

  • Sanjh Aur Savera (1964)
  • Suhagan (1964)
  • Bahurani (1963)
  • Bharosa (1963)
  • Sahib Bibi Aur Ghulam (1962)
  • Sautela Bhai (1962)
  • Chaudhvin Ka Chand (1960)
  • Kaagaz Ke Phool (1959)
  • 12 O'Clock (1958)
  • Pyaasa (1957)
  • Mr. & Mrs. '55 (1955)
  • Aar Paar (1954)
  • Baaz (1953)
  • Hum Ek Hain (1946)
  • Lakha Rani (1945)
  • Chand (1944)

Sutradara

Produser

Bacaan tambahan

[9]

  • Guru Dutt, 1925-1965: A Monograph, Firoze Rangoonwalla, National Film Archive of India, Govt. of India, 1973.
  • My Son Gurudutt, Vasanti Padukone, India, serialised in The Imprint and Screen magazine, April 1979 & 2004.
  • Nanna maga Gurudatta, Vasanti Padukone, Kannada, Manōhara Granthamāle, Dharwad, India, 1976, 120pp.
  • Guru Dutt, un grand cinéaste encore pratiquement inconnu hors de l’Inde, Henri Micciollo, Films sans Frontières, 1984.
  • Profiles, Five Film-makers from India, Shampa Banerjee. Directorate of Film Festivals, National Film Development Corp., 1985. ISBN 81-201-0007-7.
  • Guru Dutt: A Life in Cinema, Nasreen Munni Kabir, Oxford University Press, 1997, ISBN 0-19-564274-0.
  • In Black and White: Hollywood and the Melodrama of Guru Dutt, Darius Cooper, Seagull Books, 2005. ISBN 81-7046-217-7.
  • Yours Guru Dutt: Intimate Letters of a Great Indian Filmmaker, Nasreen Munni Kabir, Lustre Press, Roli Books, 2006. ISBN 81-7436-388-2.
  • Ten Years with Guru Dutt: Abrar Alvi's journey, Sathya Saran. 2008, Penguin, ISBN 0-670-08221-X.

Catatan

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Time
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Cinemacom
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Lee
  4. ^ Kavita Amarnani (14 Maret 2008). "Was Guru Dutt India's Orson Welles?". The Guardian. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-09-05. Diakses tanggal 2009-05-09. 
  5. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-11-01. Diakses tanggal 2015-09-02. 
  6. ^ http://www.indianexpress.com/pictureStory.php?galId=768&pg=1&view=1
  7. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-10-26. Diakses tanggal 2015-09-02. 
  8. ^ Famous personalities from Tulunad portal.kinnigoli.com/forum/index.php?topic=714.0%3Bwap2
  9. ^ That magician called Guru Dutt http://www.thefrustratedindian.com/entertainment/that-magician-called-guru-dutt/ Diarsipkan 2015-07-13 di Wayback Machine.

Referensi

  • Kabir, Nasreen Munni, Guru Dutt: A Life in Cinema, Oxford University Press, 1997, ISBN 0-19-564274-0
  • Micciollo, Henri, Guru Dutt, un grand cinéaste encore pratiquement inconnu hors de l’Inde, Films sans Frontières, 1984

Pranala luar

  • Guru Dutt di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Website dedicated to Guru Dutt - Biography, Filmography & more Diarsipkan 2012-03-06 di Wayback Machine.
  • Review of Ten Years with Guru Dutt: Abrar Alvi's journey Diarsipkan 2013-01-04 di Archive.is
  • Interview with Dev Anand Diarsipkan 2012-09-28 di Wayback Machine.
  • Interview with Guru Dutt's cameraman, V. K Murthy Diarsipkan 2012-05-10 di Wayback Machine.
  • Compilation of songs from Guru Dutt movies Diarsipkan 2016-06-03 di Wayback Machine.
  • Urbain Bizot, Thirst and Mourning - In memory of Guru Dutt Diarsipkan 2014-03-20 di Wayback Machine.
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • Amerika Serikat
  • Jepang
  • Republik Ceko
  • Korea
  • Belanda
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1
Persondata
Nama Dutt, Guru
Nama alternatif
Deskripsi singkat Aktor India
Tanggal lahir 9 Juli 1925
Tempat lahir Bangalore, Negara Kepangeranan Mysore, India
Tanggal kematian 10 Oktober 1964
Tempat kematian Mumbai, Maharashtra, India