Istana Carondelet

0°13′11″S 78°30′45″W / 0.21972°S 78.51250°W / -0.21972; -78.51250Ketinggian2.820 mPenyewa sekarangPresiden EkuadorMulai dibangun1801KlienBarón Francisco Luis Héctor de CarondeletPemilikPemerintah Ekuador

Istana Carondelet (bahasa Spanyol: Palacio de Carondelet) adalah pusat pemerintahan dan kediaman resmi Presiden Republik Ekuador. Bangunan ini terletak di Plaza de la Independencia di pusat kota Quito. Pada masa penjajahan Spanyol, istana ini dikenal dengan nama "Istana Kerajaan Quito" dan pernah menjadi pusat pemerintahan satuan pemerintahan Real Audiencia de Quito di wilayah Nueva Granada.

Sejarah bangunan ini dapat ditilik kembali ke masa penjajahan pada tahun 1570, tetapi bangunan yang berdiri saat ini merupakan hasil rekonstruksi yang dilancarkan pada tahun 1801.

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Carondelet Palace, Quito.
  • Presidencia de la República del Ecuador


  • l
  • b
  • s