Lorena Airlines

'PT Eka Sari Lorena Airlines atau Lorena Air adalah proyek maskapai penerbangan Indonesia yang gagal yang akan berbasis di Bandara Internasional Soekarno-Hatta, yang ada antara tahun 2007 dan 2009, tetapi tidak pernah beroperasional.[1] Maskapai ini direncanakan untuk menggunakan dua pesawat Boeing 737-300[2] untuk penerbangan berjadwal dari Jakarta ke Palembang, Pekanbaru, Surabaya, Makassar, Bali, Jogjakarta dan Solo

Direktur Utama Lorena Air adalah Eka Sari Lorena Surbakti, putri pemilik Lorena Group, sebuah perusahaan operasi bus.

Referensi

  1. ^ "Lorena Airlines at airlineupdate.com". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2012-07-18. Diakses tanggal 2011-12-04. 
  2. ^ Lorena Airlines at airfleets.net

Pranala luar

  • Situs resmi Diarsipkan 2011-12-06 di Wayback Machine.
  • Lorena Air to Start Flying Jakarta-Surabaya in June Diarsipkan 2011-10-02 di Wayback Machine.
  • MALAYSIA AIRLINES SEES US$298.8 MLN REVENUE FROM MRO BIZ BY 2010. AsiaPulse News. 06-DEC-2007
  • MAS Sees RM1 Bln Revenue From MRO Business By 2010. Bernama. December 05, 2007 16:16 PM[pranala nonaktif permanen]
  • l
  • b
  • s
Purnalayan
  • Batik Air
  • Garuda Indonesia 1 2
Campuran/menengah
  • Pelita Air
  • Sriwijaya Air
Tarif rendah
Regional
Sewaan
Kargo
Direncanakan
Tidak beroperasi
1 Utama dan regional.   2 Maskapai penerbangan nasional.


Ikon rintisan

Artikel bertopik pesawat terbang dan penerbangan ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s