Museum Nasional Arkeologi dan Etnologi

Museo Nacional de Arqueología y Etnología (MUNAE; Museum Nasional Arkeologi dan Etnologi) adalah sebuah museum nasional di Guatemala, yang dicurahkan untuk konservasi artefak dan riset arkeologi dan etnologi dalam sejarah dan warisan budaya Guatemala. Museum tersebut terletak di Guatemala City, Finca La Aurora.

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Museo Nacional de Arqueología y Etnología.
  • MUNAE official website

Koordinat: 14°35′51″N 90°31′46″W / 14.59761°N 90.52956°W / 14.59761; -90.52956