Pusat Keuangan Internasional Guangzhou

Guangzhou International Finance Centre
广州国际金融中心
Guangzhou International Finance Centre
Peta
Informasi umum
StatusRampung
JenisHotel
Kantor komersial
Lokasi5 Zhujiang Avenue West
Guangzhou, Guangdong, Tiongkok
Mulai dibangunDesember 2005
Rampung2010
Pembukaan2010
BiayaGB£280 juta [1]
Tinggi
Arsitektural4.386 m (14.390 ft)
Atap4.375 m (14.354 ft)
Lantai atas4.151 m (13.619 ft)
Menara pandang4.151 m (13.619 ft)
Data teknis
Jumlah lantai103
4 di bawah tanah
Luas lantai250.095 m2 (2.692.000 sq ft)
Lift71
Desain dan konstruksi
ArsitekWilkinson Eyre
Teknisi strukturArup
Architecture Design Institute of South China University of Technology
Kontraktor utamaChina State Construction
Guangzhou Municipal Construction Group JV
Informasi lain
Jumlah kamar374
Referensi
[2][3][4][5]

Guangzhou International Finance Center adalah gedung pencakar langit di Guangzhou, Tiongkok. Gedung ini merupakan gedung yang terdiri dari kantor komersial dan hotel. Tinggi total gedung pencakar langit ini adalah 438,6 meter.

Gedung ini dibangun tahun 2005 dan selesai tahun 2010. Lantai 1 sampai 66 digunakan sebagai kantor, lantai 67 dan 68 adalah untuk peralatan mekanik, lantai 69-98 memiliki Four Seasons Hotel dengan lobi berada di lantai ke-70, dan lantai 99 dan 100 digunakan sebagai dek observasi.

Referensi

  1. ^ "Guangzhou Four Seasons Hotel". Wilkinson Eyre. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-15. Diakses tanggal 6 May 2013. 
  2. ^ "Pusat Keuangan Internasional Guangzhou". CTBUH Skyscraper Database. 
  3. ^ Pusat Keuangan Internasional Guangzhou di Emporis
  4. ^ Pusat Keuangan Internasional Guangzhou di SkyscraperPage
  5. ^ Pusat Keuangan Internasional Guangzhou di basis data Structurae

Pranala luar

  • Situs resmi
  • Situs resmi Four Seasons Guangzhou
  • Data geografi terkait Pusat Keuangan Internasional Guangzhou di OpenStreetMap


  • l
  • b
  • s